Indonesia
|
English
LOGO OK BANK Indonesia
  • Beranda
  • Finansial
  • Karir & Sukses
  • Gaya Hidup
  • search articles OK Bank
  • Beranda
  • Finansial
  • Karir & Sukses
  • Gaya Hidup
  • Indonesia
    |
    English
LOGO OK BANK Indonesia
search articles OK Bank
KTA Call Center
150 119
|
KTA Email Center
kta@okbank.co.id
|
Senin - Jumat
08:00-17:00
Home
|
Tentang Kami
|
Blog
|
Regulasi

OK Savings Bank adalah bank tabungan yang dijalankan oleh OK Financial Group. OK Financial Group didirikan pada tahun 1999 atas dasar bisnis Keuangan konsumen

PT Bank Oke Indonesia Tbk Berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Bank Indonesia, serta merupakan perserta Penjaminan LPS

Jl. Ir. H. Juanda No.12, RT.14/RW.4, Kb. Klp., Kecamatan Gambir, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10120

Penghargaan yang telah diraih oleh

KTA Email Center : kta@okbank.co.id

Jl. Ir. H. Juanda No.12, RT.14/RW.4, Kb. Klp., Kecamatan Gambir, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10120

Indonesia
|
English
Saham Blue Chip untuk Investasi Jangka Panjang di 2026

Saham Blue Chip untuk Investasi Jangka Panjang di 2026



Di tengah naik turunnya kondisi ekonomi global, banyak orang mulai lebih selektif dalam memilih instrumen investasi. Bukan lagi soal ikut tren sesaat, tapi bagaimana membangun portofolio yang kuat dan tahan guncangan untuk jangka panjang. 

Salah satu pilihan yang sering jadi andalan investor adalah saham blue chip. Perusahaan-perusahaan besar ini dikenal stabil, punya fundamental kuat, dan konsisten mencetak kinerja. Kalau kamu sedang menyiapkan strategi investasi untuk beberapa tahun ke depan, yuk simak kenapa saham blue chip masih relevan di 2026.

Baca Juga: 7 Jenis Investasi Jangka Pendek Terbaik untuk Pemula 2025

Apa Itu Saham Blue Chip?

Saham blue chip adalah saham dari perusahaan besar dengan reputasi baik, kapitalisasi pasar tinggi, dan kinerja keuangan yang relatif stabil. Emiten jenis ini biasanya sudah lama beroperasi, memiliki pangsa pasar kuat, serta mampu bertahan di berbagai siklus ekonomi.

Di Indonesia, saham-saham ini umumnya berasal dari sektor perbankan, telekomunikasi, konsumsi, energi, hingga industri. Banyak di antaranya juga masuk dalam indeks utama seperti LQ45 atau IDX30, yang mencerminkan likuiditas dan kepercayaan pasar.

Saham Blue Chip Indonesia yang Patut Dilirik di 2026

1

Berikut beberapa contoh saham blue chip di BEI yang populer dan banyak dicermati investor jangka panjang.

Sektor Perbankan dan Finansial

  • PT Bank Central Asia Tbk (BBCA)

  • PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI)

  • PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI)

Sektor Konsumer dan Industri

  • PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM)

  • PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR)

  • PT Astra International Tbk (ASII)

Sektor Pangan dan Farmasi

  • PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP)

  • PT Indofood Sukses Makmur Tbk (INDF)

  • PT Kalbe Farma Tbk (KLBF)

Sektor Komoditas dan Energi

  • PT Aneka Tambang Tbk (ANTM)

  • PT Adaro Andalan Indonesia Tbk (Perseroan) (AADI)

Kenapa Saham Blue Chip Layak Diperhatikan

Beberapa alasan saham-saham tersebut menarik untuk jangka panjang di 2026:

1. Potensi Panen Dividen Awal 2026

Beberapa saham, khususnya di sektor perbankan seperti BBRI, diperkirakan membagikan dividen interim pada awal 2026, yang bisa jadi sumber pendapatan rutin bagi investor jangka panjang.
Pengajuan KTA OK Bank

Baca Juga: Jenis-Jenis Investasi Reksadana dan Cara Memilih yang Tepat

2. Fundamental Perusahaan Relatif Kuat

Perusahaan besar di Indonesia ini punya bisnis yang stabil dan dikenal luas di masyarakat, sehingga lebih mampu menghadapi guncangan pasar dibanding saham yang lebih kecil.

3. Masuk Daftar Indeks Utama

Saham yang masuk indeks LQ45 atau IDX30 cenderung punya likuiditas tinggi dan sering menjadi acuan fund manager institusi, yang mendukung pergerakan harga mereka secara stabil. 

Di tengah kondisi ekonomi yang masih naik turun, memilih instrumen investasi yang relatif aman seperti saham blue chip bisa jadi langkah awal yang masuk akal untuk membangun keuangan jangka panjang. Namun, di saat yang sama, kebutuhan dana bisa datang kapan saja, baik untuk memulai investasi, menambah modal, atau menghadapi kebutuhan mendesak.

Di sinilah OK KTA dari OK Bank bisa menjadi solusi pendukung keuangan yang praktis.

Keunggulan OK KTA dari OK Bank

  • Aman dan diawasi OJK
    OK KTA merupakan produk resmi yang diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan, sehingga prosesnya legal dan lebih terjamin.

  • Suku bunga kompetitif
    Bunga disesuaikan dengan profil nasabah, mulai dari 0,79 persen hingga 3,99 persen per bulan.

  • Plafon pinjaman fleksibel
    Tersedia pinjaman mulai dari 3 juta rupiah hingga 300 juta rupiah, bisa disesuaikan dengan kebutuhan pribadi, keluarga, atau rencana keuangan lainnya.

  • Tenor panjang hingga 60 bulan
    Pilihan tenor yang panjang membantu cicilan terasa lebih ringan dan tidak membebani arus kas bulanan.

  • Proses pengajuan cepat dan mudah
    Pengajuan dapat dilakukan dalam waktu singkat, dan dana bisa cair dalam satu hari kerja setelah disetujui.

Syarat pengajuan OK KTA

  • Warga Negara Indonesia usia 21 hingga 55 tahun

  • Memiliki rekening bank aktif

  • Memiliki penghasilan tetap minimal 4 juta rupiah per bulan

  • Berdomisili di wilayah Jabodetabek atau Karawang

  • Berstatus karyawan tetap dan terdaftar di Jamsostek

Dengan perencanaan yang tepat, investasi jangka panjang seperti saham blue chip bisa berjalan beriringan dengan pengelolaan keuangan yang sehat. Dukungan dari OK KTA dari OK Bank dapat membantu kamu melangkah lebih siap tanpa harus menunda rencana finansial mu.

  

Bagikan artikel ini: whatsappwhatsappwhatsappwhatsapp

Artikel Finansial

UMKM Wajib Tahu! 4 Syarat Agar Dapatkan Pinjaman Untuk Modal Usaha
Finansial
29 Sep 2022
UMKM Wajib Tahu! 4 Syarat Agar Dapatkan Pinjaman Untuk Modal Usaha
7 Rekomendasi Tempat Outing di Bogor Yang Seru dan Asik
Gaya Hidup
29 Feb 2024
7 Rekomendasi Tempat Outing di Bogor Yang Seru dan Asik
12 Tips Jualan di Tiktok Shop bagi Pemula Agar Cepet Cuan
Karir & Sukses
13 Feb 2025
12 Tips Jualan di Tiktok Shop bagi Pemula Agar Cepet Cuan
Waspada! Inilah 4 Modus Penipuan Pinjaman Online yang Wajib di hindari
Finansial
15 Nov 2022
Waspada! Inilah 4 Modus Penipuan Pinjaman Online yang Wajib di hindari
Rekomendasi 10 Daftar Aplikasi Pinjaman Online Cepat Cair, Ada Shopee Pinjam & Gopay
Finansial
20 Mei 2024
Rekomendasi 10 Daftar Aplikasi Pinjaman Online Cepat Cair, Ada Shopee Pinjam & Gopay